Wali Kota Sungai Penuh Sosialisasikan Tujuh Perwako ke 66 Desa

- Jumat, 03 Maret 2023, 12:00 AM
Keterangan Foto

KERINCI,SJBNEWS.CO.ID - Wali Kota Sungai Penuh AHMADI ZUBIR Kamis 2 Maret 2023 melakukan Sosialisasi Tujuh Perwako termasuk Stanting, sosialisasi Perwako di hadiri oleh 66 Kepala Desa, 66 Sekretaris Desa dan 66 orang Anggota BPD Se Kota Sungai Penuh Bertempat Di Aula utama kantor Wali Kota, 

Tujuan Diterapkan ya Tujuh Perwako ini adalah Untuk member Payung Hukum pada Seluruh Kepala Se Kota Sungai Penuh dalam melakukan Anggaran alokasi Dana Desa dan Dana Desa, 

Walikota Sungai Penuh AHMADI ZUBIR, didampingi Sekda Kota Sungai Penuh A L P I A N, pada Wartawan mengatakan, Atas nama Pemerintah Kota Sungai Penuh sangat meng Apresiasi pada semua Apa yang telah di lakukan oleh Semua Kepala Desa Se Kota Sungai Penuh selama di tahun 2022,
Apa yang telah dilakukan oleh Kepala Desa se Kota Sungai Penuh di Tahun 2022 itu benar-benar membekas, dan betul betul demi untuk perbaikan Ekonomi termasuk perbaikan imprastruktur masyarakat yang ada di Desa Desa, Ungkap Wali Kota, 

Atas pencapaian tersebut, tentunya Wali Kota AHMADI berharap di tahun 2023 para Kepala Desa tentu akan lebih Bisa, lebih mampu untuk bisa mensejahterakan Desanya, agar Desanya lebih Baik dari sebelumnya, dan lebih dari itu Wali Kota sangat berharap pada seluruh Kades, agar dalam satu perkerjaan  di Desa itu dapat di kerjakan secara bersama sama, artinya harus ada singkronisasi agar mengurangi Kles, 

Semua perangkat Desa, harus saling menunjang, begitu BPD benar benar melakukan Topoksinya selaku Badan Pengawasan, dalam arti kata harus juga menjaga kehamonisanya dengan perangkat Desa, harap Wali Kota Sungai Penuh AHMADI ZUBIR. (DILAS)


Tags

Berita Terkait

X